Budaya Weh-Wehan sebagai Pembangun Ukhuwah di Peringatan Maulid Nabi yang Penuh Berkah

Aida Mushbirotuz Zahro UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 19105030040@student.uin-suka.ac.id   Sudah tidak asing lagi bagi umat muslim mengenai peristiwa maulid nabi. Peristiwa tersebut merupakan peristiwa peringatan kelahiran Sang Rasul mulia Nabi Muhammad saw. Beliau merupakan rasul rahmatan lil alamin. Seperti dalam firman Allah Swt. dijelaskan bahwa “Dan Kami tidak mengutus engkau (Muhammad) melainkan untuk (menjadi) rahmat […]

 4,820 total views

Selengkapnya

Kegembiraan Umat Muslim Menyambut Maulud Nabi Muhammad Saw.

Chulsum Layyinatul Chasanah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 19105030055@student.uin-suka.ac.id   Sebagai satu-satunya manusia sempurna yang telah Allah Swt. ciptakan, maka tidak heran bahwa kelahiran Rasulullah saw. adalah hari yang sangat bersejarah bagi Muslim di berbagai pelosok dunia. Hari lahir yang bertepatan pada tanggal 12 Rabiul Awal, akan selalu diperingati dan dirayakan dengan suka cita oleh setiap […]

 2,476 total views

Selengkapnya

Silang Pendapat Tradisi Peringatan Maulid Rasulullah saw. dan Tradisi Ulama Hadis Dalam Memuliakannya

Riska Rizqiani 19105030050@student.uin-suka.ac.id Rabiul Awal adalah bulan mulia dimana nabi Muhammad saw. dilahirkan ke dunia oleh seorang ibu bernama Aminah. Dalam bahasa Arab, istilah yang lazim digunakan adalah maulid atau milad.  Keduanya tersebut arti yang sama saja, yaitu hari kelahiran atau ulang tahun kelahiran. Peringatan tersebut sesuai dengan sejarah kelahiran nabi Muhammad saw  dan dilaksanakan […]

 2,701 total views

Selengkapnya

Muhammad dan Perdamaian Bangsa

Chalida Zia 19105030076@student.uin-suka.ac.id   Momen kelahiran Nabi Muhammad saw., pada 12 Rabiul Awwal, kini sudah menjadi tradisi bagi umat Islam di seluruh dunia dalam memperingatinya. Tak terkecuali di Indonesia, peringatan Maulid Nabi saw., dilakukan dengan berbagai ekspresi. Mulai dari kegiatan yang bersifat ilmiah seperti kajian tentang Sirah Nabawiyah yang berupa seminar, dialog, diskusi, talkshow, ataupun […]

 2,794 total views

Selengkapnya

Dengan Maulidul Nabi Menumbuhkan Cinta Kembali Terhadap Sesama Umat

Shafwatul Insani 19105030011@student.uin-suka.ac.id     Siapa yang tidak mengenal Muhammad bin Abdullah,  sang junjungan kita seluruh umat islam, sosok yang selalu kita rindukan, sosok mulia dan sosok sebagai suri tauladan kita sebagai umat beliau. Tepat 12 Rabi’ul Awal, pada saat itu kehidupan yang pada awalnya gelap  dengan seketika menjadi sebuah kehidupan baru yang terang benderang, […]

 2,387 total views

Selengkapnya

Seni Bertawasul Melalui Shalawat kepada Nabi Muhammad saw. dalam Rangka Memperingati Maulid Nabi

Dinda Duha Chairunnisa’ UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 19105030009@student.uin-suka.ac.id   Hari berbahagia bagi penganut agama islam sebentar lagi akan tiba. Kumandang sholawat dan syair-syair cinta bagi Sang Musthofa segera digemakan. Memasuki bulan ke-3 dalam kalender islam (hijriyah) yakni bulan Rabi’ul Awal menjadi moment istimewa bagi umat islam seluruh dunia. Rabi berarti musim semi dan awal berarti […]

 2,728 total views

Selengkapnya

Meraih Kemenangan dengan Perayaan Maulid Nabi

 2,162 total views AsilhaSebagai sebuah ijthad dalam rangka mengembangkan kajian Studi Hadis di Indonesia dibentuklah sebuah perkumpulan yang dinamakan dengan Asosiasi Ilmu Hadis Indonesia (ASILHA). Sebagai sebuah perkumpulan ASILHA menghimpun beragam pemerhati hadis di Indonesia. Himpunan ini terdiri atas akademisi dan praktisi hadis di Indonesia dengan memiliki tujuan yang sama.

 2,162 total views

Selengkapnya

Meneladani Akhlak Nabi saw.

Anita Oktaviana UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 20204030018@student.uin-suka.ac.id Nabi Muhammad merupakan sosok suri tauladan bagi setiap umat muslim. Hal tersebut terlihat dari sejak awal kelahiran beliau dan itulah yang terjadi pada sosok nabi Muhammad. Nabi Muhammad di lahirkan pada bulan rabiul awal atau sering disebut tahun gajah. Pada bulan rabiul awal seperti yang kita ketahui bahwa […]

 3,295 total views,  2 views today

Selengkapnya

Tradisi Perayaan Bulan Kelahiran Sang Pembawa Perubahan

Izatul Muhidah Maulidiyah UIN SUNAN KALIJAGA 19105030038@student.uin-suka.ac.id Bulan Rabiul Awwal menjadi bulan yang diagungkan bagi umat islam. Hal demikian dibuktikan dengan diadakannya acara perayaan hari besar islam, yakni maulidurrasul. Bukan hanya itu banyak instansi mengadakan lomba guna merayakan hari besar tersebut. Misalnya dikalangan pondok pesantren. Bukan hanya instansi, namun berbagai daerah khususnya di negara Indonesia […]

 2,095 total views

Selengkapnya

Antusiasme Masyarakat dalam Menyambut Maulid Nabi Muhammad saw.

Indah sri Anggita UIN Suka yogyakarta 20204031021@studen.uin-suka.ac.id     Setiap tanggal 12 rabiul awal tepatnya pada rabu 28 okotober 2020 mendatang. seluruh masyarakat islam melakukan tradisi dalam memperingati lahirnya baginda nabi muhammad shallallah ‘alaihi wassalam yang mana kita ketahui nabi adalah kekasih allah dan muhammad menjadi suri tauladan dalam menjadikan karakter individu yang mulia dalam […]

 3,150 total views

Selengkapnya